Minggu, 6 Oktober 2024

Perkenalkan Sejarah Kota Samarinda ke Masyarakat, DPK Sediakan Pameran Potret Tampilkan Gambar Jadul Kota Samarinda Hingga Pemimpinnya

Jumat, 17 November 2023 21:30

KOTA - Jalanan Samarinda Tempo Dulu (Facebook/Rausyam)

DPK memastikan koleksi berharga ini tidak hanya terpendam di gudang, melainkan dihadirkan secara interaktif untuk masyarakat.

"Ini bertujuan memberikan pengalaman hidup dan interaktif, mengajak anak-anak dalam perjalanan melintasi waktu kota mereka sendiri," jelasnya.

Ia berharap pameran ini dapat memupuk rasa cinta akan sejarah kota pada generasi muda.

Diharapkan juga dapat menginspirasi pengunjung melalui perjalanan panjang yang telah dilalui oleh pemimpin dan tokoh penting dalam membangun Kota Samarinda.

(ADV/Diskominfo Samarinda)

Halaman 
Tag berita:
IDEhabitat