Minggu, 7 Juli 2024

Jalan-jalan ke Jakarta Pusat, Berkunjung ke Pasar Kenari Dapatkan Buku Mulai Harga Rp5.000

Senin, 15 Januari 2024 17:37

POTRET - Pasar Kenari via Instagram/@dr.arumdyah./ Foto: Istimewa

4. Buku-buku non-fiksi Lihat Foto Buku-buku khusus Pasar Jaya di Pasar Kenari yang telah disortir dan mendapatkan diskon 20 persen.

POTRET - Buku Non-Fiksi./ Foto: Istimewa

Buku-buku non-fiksi, misalnya soal sejarah dan kisah-kisah pahlawan, biasanya dijual lebih murah di tempat ini. Buku yang bekas bisa dibanderol sekitar Rp 30.000-an, sedangkan yang masih disegel dengan rapi bisa mencapai Rp 40.000 hingga lebih dari Rp 50.000.

 5. Buku-buku pelajaran Lihat Foto Area buku novel di kios Jakbook di lantai 3 Pasar Kenari dengan harga yang bervariasi.

POTRET - Buku Pelajara./ Foto: Istimewa

Buku pelajaran juga memiliki harga yang beragam mulai dari Rp 30.000 sampai Rp 100.000. "Kalau buku-buku sekolah di sini banyak yang cari karena bisa pakai KJP (Kartu Jakarta Pintar)," ujar Silvia.

Tidak hanya itu, lanjutnya, beberapa buku khusus Pasar Jaya yang berlogo PSJ juga mendapat diskon 20 persen.  "Kalau dibandingkan dengan toko buku lain ya harga bukunya jauh lebih murah di sini," imbuh dia.

(Redaksi)

Halaman 
Tag berita:
IDEhabitat