Jumat, 5 Juli 2024

Pendiri Yayasan Putri Indonesia Meninggal di Usia 96 Tahun

Rabu, 24 April 2024 12:0

POTRET - Hj. DR. BRA. Mooryati Soedibyo, S.S., M. Hum lahir di Surakarta, Jawa Tengah pada 5 Januari 1928. Beliau adalah cucu dari Sri Susuhunan Pakoe Boewono X dari Keraton. (Wanite berkebaya warna biru)./ Foto: Istimewa

IDENESIA.CO - Telah berpulang pendiri Yayasan Puteri Indonesia pada usia 96 tahun, Mooryati Soedibyo di hari Rabu (24/4/2024) pukul 01.00 WIB, 

- Mooryati Soedibyo, pendiri Yayasan Puteri Indonesia yang juga tokoh jamu tradisional, berpulang pada usia 96 tahun, Rabu (24/4/2024) pukul 01.00 WIB.

Dikutip dari akun instagram resmi Tantowi Yahya, @tantowiyahyaofficial, Mooryati Soedibyo dikenal sebagai tokoh visioner yang jamu ramuannya, yang berasal dari resep Kerajaan Surakarta telah memberikan banyak manfaat bagi bangsa, serta mengharumkan nama Indonesia di mancanegara.

Dedikasi Mooryati Soedibyo Berbuah Penghargaan dari Ibu Negara Thailand

"Selamat jalan Bu Moor. Semoga seluruh amal ibadah dan kebaikan ibu semasa hidup akan meringankan langkah ibu kembali ke pangkuan-Nya. Saya bersaksi ibu adalah orang baik yang telah banyak berbuat bagi bangsa ini," kata Tantowi.

Halaman 
Tag berita:
IDEhabitat